Kunjungan Strategis Rosetta Stone Global ke Rajawali Global Education
Jakarta, 7 November 2022- Rajawali Global Education (RGE)mendapatkan kunjungan perwakilan manajemen dari Rosetta Stone Inc. pada bulan Oktober lalu dalam rangka mengukuhkan lebih lanjut kerja sama strategis bersama RGE di tahun mendatang. Rosetta Stone Inc., yang bermarkas di Arlington, Virgina, Amerika Serikat, berdiri di tahun 1992, adalah merupakan sebuah perusahaan publik yang tercatat di NYSE dan terkenal sebagai penyedia solusi inovatif yang telah dipakai jutaan pembelajar...